Pabanox
0 47.959

Pabanox

Tube
PT SDM
Lain-lain
Beri rekomendasi

Indikasi:
Melindungi kulit terhadap sinar matahari yang membakar dan menyamak. Kulit dengan hiperpigmentasi yang mendapat pengobatan dengan krem pemutih harus dicegah kontak dengan sinar matahari dengan menggunakan krem/lotion penolak sinar matahari secara terus menerus agar tidak kambuh.

Kontra Indikasi:
Individu-individu yang diketahuipeka terhadap salah satu komponen krem ini.

Komposisi:
Pabanox mengandung:
Titanium Dioksida 5%,
Padimate "O" 7%,
Oksibenson 3%, dan
Dioksibenson 3%,
dalam zat dasar krem yang tidak menyebabkan jerawat.

Sifat Spesifik:

  • Tidak berminyak dan lekat-lekat.

  • Tidak menyebabkan jerawat.

  • Tidak mengandung Vaselin, minyak mineral dan alkohol.

  • Bebas dari wewangian dan dan zat pengawet paraben.

  • Tidak terhapus karena berenang dan berkeringat.

  • Diberi warna yang sesuai dengan warna kulit pada umumnya.

  • Dapat dipakai sebagai alat make-up yang baik.

Cara Pemakaian:
Sebelum bepergian keluar kena sinar matahari, oleskan krim tipis-tipis pada bagian kulit yang akan dilindungi. Pastikan bahwa seluruh kulit tersebut sudah tertutupi dan bilamana perlu ulangi pemakaian untuk memastikan suatu perlindungan yang cukup.
Hilangkan krem pada waktu malam hari dengan memakaian krem/sus pembersih atau dengan sabun dan air dan pakailah kembali waktu pagi hari.

Perhatian:
Hindari kontak dengan mata atau mulut.
Pemakaian dihentikan bila timbul iritasi atau kemerah-merahan pada kulit.

HANYA UNTUK PEMAKAIAN LUAR

berkenalan.com

Obat Terkait

0 Komentar

  1. Belum ada komentar. Berikan komentar atau ulasan Anda terhadap Pabanox

Beri Komentar

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang wajib diisi ditandai *



Informasi yang tersedia di DechaCare.com diambil dari berbagai sumber dan tidak dimaksudkan sebagai pengganti nasihat, saran, konsultasi ataupun kunjungan kepada dokter Anda. Kunjungi dokter Anda bila masalah kesehatan atau sakit Anda berlanjut. DechaCare.com tidak bertanggung jawab atas segala dampak yang terjadi atas penggunaan/penyalahgunaan informasi yang disajikan.

Berlangganan Informasi

Dapatkan informasi kesehatan dan informasi obat terupdate dengan mendaftarkan email Anda.


Copyright © 2016 DechaCare.com. Design website oleh adiacipta.com

Back to Top